Sunday 7 October 2012

Tugas Praktikum PBO Minggu Kedua


PRAKTIKUM PEMROGRAMAN BERORIENTASI OBJEK
MODUL 2
PBO Dasar( Class, Objek, Konstruktor)


I.     Tujuan
1.    Memahami konsep Class dan objek.
2.    Mengetahui penggunaan konstruktor dalam bahasa pemrograman java.
II.  Perlengkapan yang dibutuhkan
1      Modul 1
2      Komputer
3      Netbeans

III.         Dasar Teori
Class  sangat  erat  hubungannya  dengan  objek.  Dapat  dikatakan  bahwa  objek  adalah
bentukan dari  class. Class dapat berisikan  aturan-aturan  yang mendeskripsikan bagaimana suatu objek melakukan perannya. Kita dapat membuat banyak objek dari satu class yang kita bangun. Objek-objek  tersebut  tentunya memiliki sifat-sifat yang  serupa karena berasal dari cetakan class yang sama. 
Dalam  proses  pembuatan  objek,  kita  akan  selalu  mendefinisikan  suatu  konstruktor.
Konstruktor  pada  intinya  adalah  salah  satu  jenis  method  khusus  yang  fungsi  utamanya adalah membangun suatu objek dalam java.
IV.         Tugas Praktikum
Dari class Lingkaran tersebut buatlah tambahan fungsi untuk menghitung keliling lingkaran!

V.  Hasil Praktikum
Class Umur



Class TestUmur


Class Lingkaran


Class DemoLingkaran

VI.         Tugas modul 2
1. Buatlah suatu program dengan criteria sebagai berikut :
Program dibuat untuk mencetak deret bilangan ganjil dan genap.
Masing-masing perhitungan dipecah menjadi method-method.
Method yang dibuat harus dengan nama yang sama namun dengan parameter (tipe
data) yang berbeda
Buat main method nya untuk menjalankan kedua method terebut
2.      Apa yang dapat anda simpulkan dari praktikum pertemuan kali ini?


Untuk Pembahasan dan jawaban bisa didownload disini

No comments:

Post a Comment